Rapid Antigen di Stasiun
Hai #Railfriends, berencana untuk melakukan Rapid Antigen di Stasiun? Yuk simak info berikut!
Untuk dapat melakukan pemeriksaan rapid test antigen di stasiun, calon pelanggan harus memiliki tiket atau kode booking KA Jarak Jauh yang sudah lunas. Pelanggan dapat memanfaatkan fasilitas antigen di Stasiun dengan biaya sebesar 85 ribu.
Pada masa pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (ppkm) darurat untuk keberangkatan tanggal 05 s.d 20 juli 2021 pelanggan dapat menunjukan hasil negatif rapid test antigen yang sampelnya diambil dalam kurun waktu maksimal 1×24 jam atau di stasiun sebelum keberangkatan, untuk perjalanan kereta api antar kota di pulau jawa dan pulau sumatera
Atur waktu antigen kamu dengan jadwal keberangkatan keretamu ya #Railfriends agar terhindar dari tertinggal atau tergesa-gesa saat akan menggunakan kereta api.
#keretaapikita
****
Ikuti terus website informasi seputar kereta api jadwalkeretaapi.com. Disini anda akan menemukan informasi jadwal kereta api, jadwal krl, rute krl terbaru tahun 2023.
Sumber berita kereta api terbaru : Source