Tidak terasa saat ini kita sudah berada di penghujung bulan ramadan. Bulan ramadan menjadi pembelajaran bagi kita untuk berusaha menjadi pribadi yang lebih baik lagi.
Selamat tinggal Bulan Ramadan, semua suasana itu akan kami rindukan.
Selamat datang Hari Kemenangan 1 Syawal 1443 H.
Mari kita sambut hari yang fitri dengan suka cita dan saling memaafkan.
Meskipun jiwa belum bisa saling bersapa, namun silaturahmi tetap terjaga.
#IdulFitri2022
#Mudik2022
#VaksinasiBoosterMudikSehatNyaman
#MudikSehatNyamanBarengKAI
#keretaapikita
****
Ikuti terus website informasi seputar kereta api jadwalkeretaapi.com. Disini anda akan menemukan informasi jadwal kereta api, jadwal krl, rute krl terbaru tahun 2023.
Sumber berita kereta api terbaru : Source